Ajit Singh adalah seorang diplomat Malaysia, adalah Sekretaris Jenderal Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara 1993-1997.[1] Sebelumnya, ia pernah menjabat sebagai Duta Besar Malaysia untuk Austria, Brazil, Jerman dan Vietnam, ia mencalonkan diri pada pemilihan ulang Sekretaris Jenderal ASEAN untuk masa jabatan lima tahun kedua pada tahun 1997, tetapi dikalahkan oleh Rodolfo C. Severino dari Filipina. Dia lulus dengan B.A. pada tahun 1963 dari Universitas Malaysia.

Ajit Singh
Sekretaris Jenderal ASEAN ke-8
Masa jabatan
1 Januari 1993 – 31 Desember 1997
Informasi pribadi
Lahir12 Februari 1939 (umur 85)
Malaysia
AlmamaterUniversity of Malaysia
ProfesiDiplomat
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

sunting
  NODES