Gereja Yunani
gereja di Yunani
Gereja Yunani (bahasa Yunani: Ἐκκλησία τῆς Ἑλλάδος, Ekklisía tis Elládos [ekliˈsia tis eˈlaðos]), merupakan salah satu bagian dari kelembagaan gereja yang lebih luas yakni Gereja Ortodoks Yunani, gereja ini merupakan salah satu gereja otokefalus yang berada dalam persekutuan komuni Kristen Ortodoks Timur. Wilayah kanonis dari Gereja Yunani mencakup wilayah bangsa Yunani sebelum Peperangan Balkan. Primat dari Gereja Yunani dipimpin oleh Uskup Agung Athena dan seluruh Yunani.
Penggolongan | Ortodoks Timur |
---|---|
Orientasi | Ortodoksi Yunani |
Kitab suci | Septuaginta, Perjanjian Baru |
Bentuk pemerintahan | Episkopal |
Pemimpin | Ieronimos II dari Athena |
Wilayah | Yunani |
Bahasa | Yunani |
Pendiri | St. Paulus |
Pecahan | Kalenderis Lama Yunani |
Umat | 10 million[1] |
Situs web resmi | ecclesia |
Bagian dari seri tentang |
Gereja Ortodoks Timur |
---|
Ikhtisar |
Referensi
sunting- ^ "Church of Greece". oikoumene.org. World Council of Churches. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-30. Diakses tanggal October 14, 2017.