Kensuke Takahashi (pemain futsal)

Kensuke Takahashi (高橋 健介, Takahashi Kensuke, lahir 8 Mei 1982) adalah seorang pemain futsal asal Jepang. Ia pernah bermain di klub futsal lokal Bardral Urayasu serta menjadi pemain di tim nasional futsal Jepang hingga tahun 2012.[1][2] Pada tahun 2018, Federasi Futsal Indonesia menunjuknya sebagai pelatih tim nasional futsal Indonesia, baik untuk tim senior maupun untuk kelompok umur U-20.[3]

Kensuke Takahashi
Informasi pribadi
Nama lengkap Kensuke Takahashi
Tanggal lahir 8 Mei 1982 (umur 42)
Tempat lahir Jepang
Tinggi 173 m (567 ft 7 in)
Posisi bermain Sayap
Informasi klub
Klub saat ini Indonesia (pelatih)
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2003–2004 Divertido Asahikawa
2004–2008 Predator FC
2008–2010 Caja Segovia
2010–2011 Guadalajara
2011–2015 Bardral Urayasu
Tim nasional
2003–2012 Jepang 60
Kepelatihan
2017–2018 Bardral Urayasu
2018–2021 Indonesia
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Referensi

sunting
  1. ^ "2012 FIFA Futsal World Cup squad". FIFA. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 December 2012. Diakses tanggal 14 February 2014. 
  2. ^ Maulana, Rissalah. "Profil Kensuke Takahashi, Pelatih Baru Timnas Futsal Indonesia". Bolalob - Situsnya Anak Futsal!. Diakses tanggal 2018-12-05T08:53:42Z. 
  3. ^ Maulana, Rissalah. "Resmi Tangani Timnas Futsal, Kensuke Takahashi Singkirkan 4 Kandidat Lainnya". Bolalob - Situsnya Anak Futsal!. Diakses tanggal 2018-12-05T08:47:25Z. 

Pranala luar

sunting
  NODES