Nadiem Amiri

Pemain sepak bola Jerman

Nadiem Amiri (lahir 11 Februari 1996) adalah seorang pemain sepak bola Jerman yang bermain sebagai gelandang menyerang untuk Genoa di Serie A[1]

Nadiem Amiri
Nadiem Amiri (2016)
Informasi pribadi
Nama lengkap Nadiem Amiri
Tanggal lahir 27 Oktober 1996 (umur 28)
Tempat lahir Ludwigshafen, Jerman
Tinggi 1,78 m (5 ft 10 in)
Posisi bermain Gelandang menyerang
Informasi klub
Klub saat ini Genoa (on loan)
Nomor -
Karier junior
Ludwigshafener SC
TuS WE Lügde
-2010 FC Kaiserslautern
2011-2012 SV Waldhof Mannheim U17
2012-2013 TSG 1899 Hoffenheim U17
2013-2014 TSG 1899 Hoffenheim U19
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2014–2019 TSG 1899 Hoffenheim II 22 (4)
2014–2019 TSG 1899 Hoffenheim 115 (13)
2019- Bayer Leverkusen 101 (8)
2022- Genoa (on loan)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 28 Januari 2022

Karier klub

sunting

Amiri bergabung dengan TSG 1899 Hoffenheim pada tahun 2012 dari SV Waldhof Mannheim. Dia membuat debut Bundesliga pada 7 Februari 2015 melawan VfL Wolfsburg dengan 3-0 kekalahan tandang.[2]

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting


  NODES