Raviv Ullman atau lebih dikenal sebagai Ricky Ullman adalah seorang aktor kelahiran Eilat, Israel, pada 24 Januari 1986. Pada usia 1 tahun, Ricky beserta keluarganya pindah ke Fairfield, Connecticut, Amerika Serikat. Sekarang, ia tinggal di Los Angeles, Kalifornia.

Karier profesionalnya berawal dari pementasan The King and I di Amerika Serikat. Ricky mulai dikenal setelah membintangi serial komedi Phil of the Future dan sebagai Roscoe di film Pixel Perfect, keduanya diproduksi Disney Channel.

Ricky lancar berbahasa Inggris dan Ibrani dan merupakan lulusan Fairfield Warde High School dan menjadi class president tahun 2004.

Filmografi

sunting

Pranala luar

sunting
  NODES