Tembaga(II) oksida

senyawa kimia

Tembaga(II) oksida atau kupri oksida adalah senyawa anorganik dengan rumus CuO. Padatan hitam tersebut adalah salah satu dari dua oksida stabil dari tembaga, yang lainnya adalah Cu2O atau kupro oksida. Sebagai mineral, dikenal sebagai tenorit. Senyawa ini adalah produk penambangan tembaga dan prekursor banyak produk yang mengandung tembaga dan senyawa kimia.[3]

Tembaga(II) oksida
Nama
Nama IUPAC
Tembaga(II) oksida
Nama lain
Kupri oksida
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
ChEBI
ChEMBL
ChemSpider
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
UNII
  • InChI=1S/Cu.O/q+2;-2 YaY
    Key: KKCXRELNMOYFLS-UHFFFAOYSA-N YaY
  • InChI=1/Cu.O/rCuO/c1-2
    Key: QPLDLSVMHZLSFG-PHEGLCPBAN
  • InChI=1/Cu.O/q+2;-2
    Key: KKCXRELNMOYFLS-UHFFFAOYAT
  • [Cu]=O
  • [Cu+2].[O-2]
Sifat
CuO
Massa molar 79.545 g/mol
Penampilan bubuk hitam hingga coklat
Densitas 6.315 g/cm3
Titik lebur 1.326 °C (2.419 °F; 1.599 K)
Titik didih 2.000 °C (3.630 °F; 2.270 K)
tidak larut
Kelarutan larut dalam amonium klorida, kalium sianida
tidak larut dalam alkohol, amonium hidroksida, amonium karbonat
Celah pita 1.2 eV
+238.9·10−6 cm3/mol
Indeks bias (nD) 2.63
Struktur
monoklinik, mS8[1]
C2/c, #15
a = 4.6837, b = 3.4226, c = 5.1288
α = 90°, β = 99.54°, γ = 90°
Termokimia
Entropi molar standar (So) 43 J·mol−1·K−1
Entalpi pembentukan standarfHo) −156 kJ·mol−1
Bahaya
Lembar data keselamatan Fisher Scientific
Berbahaya (Xn)
Berbahaya bagi lingkungan (N)
Titik nyala Non-flammable
Batas imbas kesehatan AS (NIOSH):
PEL (yang diperbolehkan)
TWA 1 mg/m3 (as Cu)[2]
REL (yang direkomendasikan)
TWA 1 mg/m3 (as Cu)[2]
IDLH (langsung berbahaya)
TWA 100 mg/m3 (as Cu)[2]
Senyawa terkait
Anion lain
Tembaga(II) sulfida
Kation lainnya
Nikel(II) oksida
Seng oksida
Senyawa terkait
Tembaga(I) oksida
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
N verifikasi (apa ini YaYN ?)
Referensi

Produksi

sunting

Senyawa ini diproduksi dalam skala besar melalui pirometalurgi yang digunakan untuk mengekstraksi tembaga dari bijih. Bijih diperlakukan dengan campuran air amonium karbonat, amonia, dan oksigen untuk menghasilkan kompleks amina tembaga(I) dan tembaga(II), yang diekstraksi dari padatan. Kompleks ini didekomposisi dengan uap untuk menghasilkan CuO.

Senyawa ini dapat dibentuk dengan memanaskan tembaga di udara sekitar 300 – 800 °C:

2 Cu + O2 → 2 CuO

Untuk keperluan laboratorium, tembaga(II) oksida murni lebih baik disiapkan dengan memanaskan tembaga(II) nitrat, tembaga(II) hidroksida atau basa tembaga(II) karbonat:

2 Cu(NO3)2 (s) → 2 CuO (s) + 4 NO2 (g) + O2 (g) (180 °C)
Cu(OH)2 (s) → CuO (s) + H2O (l) (80-100 °C)
Cu2CO3(OH)2 (s) → 2CuO (s) + CO2 (g) + H2O (g) (290 °C)

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ The effect of hydrostatic pressure on the ambient temperature structure of CuO, Forsyth J.B., Hull S., J. Phys.: Condens. Matter 3 (1991) 5257-5261 , DOI:10.1088/0953-8984/3/28/001. Grup titik kristal: 2/m atau C2h. Grup ruang: C2/c. Parameter kisi: a = 4.6837(5), b = 3.4226(5), c = 5.1288(6), α = 90°, β = 99.54(1)°, γ = 90°.
  2. ^ a b c "NIOSH Pocket Guide to Chemical Hazards #0150". National Institute for Occupational Safety and Health (NIOSH). 
  3. ^ H. Wayne Richardson "Copper Compounds in Ullmann's Encyclopedia of Industrial Chemistry 2002, Wiley-VCH, Weinheim. doi:10.1002/14356007.a07_567

Pranala luar

sunting
  NODES
Project 1