Annayu Maharani (Annissa Ayu Maharani) adalah peneliti independen kebijakan seni, editor buku nonfiksi, dan penerjemah arsip kolonial berbasis di Jakarta. Saat ini menjabat sebagai Dewan Pengawas Wikimedia Indonesia 2022-2024.

  NODES
Done 4