Circuito del Jarama

Circuito del Jarama merupakan sebuah sirkuit balapan yang terletak di dekat kota Madrid, Spanyol. Sirkuit ini memiliki panjang 3.404 km, dan sempat menggelar balapan Formula 1 Grand Prix Spanyol sebanyak 9 kali dari tahun 1968, 1970, 1972, 1974, 1976–1979, dan 1981.

Circuito del Jarama
Jarama circuit
LokasiMadrid, Spain
Zona waktuGMT +1
Acara besarFormula One Spanish Grand Prix, Spanish motorcycle Grand Prix, SBK
Panjang3.404 km (2.115 mi)
Tikungan11
Rekor lap1:16.44 - 160.328 km/h. (Gilles Villeneuve, Ferrari, 1979)
Situs webwww.jarama.org

Lihat pula

sunting

Pranala luar

sunting
  NODES
mac 1
web 1