Poni, yang dalam bahasa Inggris disebut fringe atau bangs, adalah bentuk potongan bagian depan rambut sehingga menutup dahi. Poni merupakan serapan dari bahasa Belanda pony. Umumnya model poni berbentuk potongan lurus di atas alis, sedikit acak, runcing dengan gel, dilempar secara diagonal, atau dipotong di bawah alis menutupi sebagian mata.

Anna Wintour dengan rambut bob dan poni
  NODES