The Viking Raiders

The Viking Raiders adalah tag tim gulat profesional Amerika Serikat yang terdiri dari Erik dan Ivar, dengan Valhalla sebagai manajer. Tim ini saat ini tampil di WWE pada merek Raw.

The Viking Raiders
Erik (kiri) and Ivar (kanan) pada Januari 2017
Kelompok
AnggotaHanson / Ivar
Raymond Rowe / Rowe / Erik
Sarah Logan / Valhalla (manajer)
NamaThe Viking Experience
The Viking Raiders
War Machine[1]
War Raiders[2]
Tinggi6 ft 2 in (1,88 m) – Hanson
6 ft 1 in (1,85 m) – Rowe
Berat
total
552 pon (250 kg)
Debut22 Februari 2014
Tahun aktif2014–saat ini

Erik dan Ivar sebelumnya dikenal sebagai War Machine dan masing-masing menggunakan nama Raymond Rowe dan Hanson. Mereka dikenal karena waktu mereka di New Japan Pro-Wrestling (NJPW) dan Ring of Honor (ROH) dengan nama tersebut, dengan mereka memenangkan IWGP Tag Team Championship dan ROH World Tag Team Championship.

Di luar Ring of Honor, mereka juga bekerja untuk beberapa promosi independen di Inggris dan Amerika Serikat, termasuk Insane Championship Wrestling (ICW), Revolution Pro Wrestling (RPW), Progress Wrestling (Progress) dan Pro Wrestling Guerrilla (PWG). War Machine juga pernah berkompetisi di Jepang untuk Pro Wrestling Noah (Noah). Mereka menandatangani kontrak dengan WWE pada tahun 2018 sebagai War Raiders dan mulai tampil di merek NXT dengan mereka memenangkan NXT Tag Team Championship sekali. Pada April 2019, mereka direkrut ke merek WWE Raw dengan nama The Viking Experience sebagai Erik (Rowe) dan Ivar (Hanson). Mereka kemudian mengubah nama tim menjadi The Viking Raiders dan memenangkan Raw Tag Team Championship pada bulan Oktober tahun yang sama.[3]

Penghargaan yang pernah diraih

sunting
 
War Machine sebagai IWGP Tag Team Champion
 
War Raiders sebagai NXT Tag Team Champion

Referensi

sunting
  1. ^ "News - ROH Wrestling". www.rohwrestling.com. 
  2. ^ "WWE NXT Results for 4/23/19 Johnny Gargano vs Roderick Strong, Street Profits vs War Raiders • Page 2 | Fightful Wrestling". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-25. Diakses tanggal 2019-04-25. 
  3. ^ Khan, Steve (15 April 2019). "WWE Raw results: The Superstar Shake-up begins". f4wonline.com. Diakses tanggal 16 April 2019. War Raiders are now The Viking Experience. They've also been given new individual names: Erik (Rowe) and... Ivar (Hanson). 
  4. ^ Rose, Bryan (April 8, 2017). "NJPW Sakura Genesis live results: Okada vs. Shibata". Wrestling Observer Newsletter. Diakses tanggal April 9, 2017. 
  5. ^ Witner, Arya (July 1, 2017). "NJPW G1 Special live results: Kazuchika Okada vs. Cody". Wrestling Observer Newsletter. Diakses tanggal July 1, 2017. 
  6. ^ a b "Pro Wrestling Illustrated (PWI) 500 for 2016". The Internet Wrestling Database. Diakses tanggal September 1, 2016. 
  7. ^ "ROH Final Battle 2015 « Events Database « CAGEMATCH - The Internet Wrestling Database". www.cagematch.net. 
  8. ^ "VIP Limitless « Events Database « CAGEMATCH - The Internet Wrestling Database". www.cagematch.net. 
  9. ^ "WCPW Tag Team Championship". What Culture Pro Wrestling. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 10, 2017. Diakses tanggal October 3, 2017. 
  10. ^ "NXT Tag Team Championship". Diakses tanggal January 26, 2019. 
  11. ^ "Raw Tag Team Championship". Diakses tanggal October 14, 2019. 

Pranala luar

sunting
  NODES
Done 1
News 3