Umbria
Umbria adalah regione pegunungan di Italia tengah, di lembah sungai Tiber. Dia berbatasan dengan Toscana di barat, Marche di timur dan Latium di selatan. Region ini memiliki luas 8.456 km² dan memiliki populasi 834.000 (sensus 2003).
Umbria daerah di Italia | |||||
---|---|---|---|---|---|
Umbria (it) | |||||
Dinamakan berdasarkan | orang Umbria | ||||
Tempat | |||||
Negara | Italia | ||||
Negara | Italia | ||||
Ibu kota | Perugia | ||||
Pembagian administratif | |||||
Penduduk | |||||
Keseluruhan | 882.015 (2019 ) | ||||
Geografi | |||||
Bagian dari | Italia Tengah | ||||
Luas wilayah | 8.456 km² [convert: unit tak dikenal] | ||||
Ketinggian | 493 m | ||||
Berbatasan dengan | |||||
Sejarah | |||||
Pembuatan | 2 Januari 1927 | ||||
Santo pelindung | Fransiskus dari Assisi | ||||
Organisasi politik | |||||
Badan eksekutif | Government of Umbria (en) | ||||
Badan legislatif | Regional Council of Umbria (en) | ||||
• President of Umbria (en) | Donatella Tesei (en) (2019 ) | ||||
Anggota dari | Aliansi Iklim (2006) | ||||
Informasi tambahan | |||||
Zona waktu | |||||
ISO 3166-2 | IT-55 | ||||
Kode NUTS | ITI2 | ||||
ID ISTAT | 10 | ||||
Lain-lain | |||||
Kota kembar | |||||
Situs web | Laman resmi |
Region ini dinamakan dari suku Umbri, yang tinggal di wilayah ini pada abad ke-6 SM. Bahasa mereka adalah bahasa Umbria, sekeluarga dengan Latin. Ibu kota region ini adalah Perugia. Region ini dibagi menjadi dua provinsi, yaitu provinsi Perugia dan provinsi Terni.
Pembagian administratif
suntingUmbria dibagi menjadi dua provinsi]:
Provinsi | Area (km²) | Populasi | Kepadatang (pddk./km²) |
---|---|---|---|
Provinsi Perugia | 6,334 | 660,040 | 104.2 |
Provinsi Terni | 2,122 | 232,311 | 109.5 |
Referensi
sunting- ^ "Statistiche demografiche ISTAT". Demo.istat.it. Diakses tanggal 2010-04-24.[pranala nonaktif permanen]